halo kak mohon bantuannya
Persamaan kuadrat baru dari akar akar baru tersebut adalah;
- x² - 7x + 10
- x² - 5x + 4
- [tex]x^2 + \frac{3}{2} x - \frac{9}{2}[/tex]
Penjelasan dengan langkah langkah
Diketahui
- x² - x - 2 = 0
Ditanya
Persamaan kuadrat baru dari akar
- a + 3 dan b + 3
- a² dan b²
- [tex]\frac{3}{a} , \frac{3}{b}[/tex]
Jawab
Cari akar akar persamaan kuadratnya
- x² - x - 2 = 0
- (x - 2) (x + 1) = 0
- a = 2 dan b = -1
Persamaan baru dari akar akar a + 3 dan b + 3
- a + 3 dan b + 3
- x = 5 dan x = 2
- (x - 5) (x - 2)
- x² - 7x + 10
Persamaan baru dari akar akar a² dan b²
- a² dan b²
- 2² dan -1²
- x = 4 dan x = 1
- (x -4) (x - 1)
- x² - 5x + 4
Persamaan baru dari akar akar [tex]\frac{3}{a} , \frac{3}{b}[/tex]
- [tex]\frac{3}{a} , \frac{3}{b}[/tex]
- [tex]\frac{3}{2} , \frac{3}{-1}[/tex]
- x = [tex]\frac{3}{2}[/tex] dan x = -3
- [tex](x - \frac{3}{2} ) (x+3)[/tex]
- [tex]x^2 + \frac{3}{2} x - \frac{9}{2}[/tex]
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang persamaan kuadrat brainly.co.id/tugas/14079686
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1